Artikel Terkini
BUM Desa
21 November 2019 13:09:14
Admin
236 Kali Dibaca
Badan Usaha Milik Desa yang selanjutnya disingkat BUMDesa adalah badan usaha yang seluruhnya atau sebagian besar modalnya dimiliki Desa melalui penyertaan secara langsung yang berasal dari kekayaan Desa yang dipisahkan guna mengelola aset, jasa pelayanan, dan usaha lainnya untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat Desa.
Pengurus dan Kegiatan BUM Desa, Madukara