You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Madukara
Desa Madukara

Kec. Madukara, Kab. Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah

Selamat Datang di Website Desa Madukara, silahkan sampaikan saran Anda untuk kemajuan Desa Madukara melalui kolom komentar

Sosialisasi Analisis Usaha dan Pelatihan Manajemen Organisasi

ROSA 31 Januari 2024 Dibaca 56 Kali
Sosialisasi Analisis Usaha dan Pelatihan Manajemen Organisasi

Madukara - Jumat (12/1) 

Pada Jumat, 12 Januari 2024, kelompok mahasiswa KKN UNSOED mengadakan Sosialisasi Analisis Usaha dan Pelatihan Manajemen Organisasi. Sosialisasi ini diadakan di GOR Serbaguna Balai Desa Madukara dengan sasaran organisasi Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Madukara. Tujuan diadakannya sosialisasi ini adalah untuk memberikan pemahaman dan pengetahuan mengenai manajemen usaha agar BUMDes merencanakan, mengorganisir, dan mengelola usaha dengan lebih efisien dan efektif.

Sosialisasi diawali dengan sambutan dari koordinator mahasiswa kelompok KKN Desa Madukara, kemudian dilanjutkan dengan pembukaan oleh Kepala Desa Madukara. Selanjutnya masuk ke dalam acara inti yaitu pemaparan materi tentang analisis usahan dan manajemen organisasi yang disampaikan oleh salah satu perwakilan mahasiswa KKN Unsoed. Setelah pemaparan materi, sesi terakhir yaitu sesi tanya jawab yang berbentuk Forum Group Discussion. Harapannya dengan diadakannya sosialisasi ini bisa membantu meningkatkan kinerja BUMDes Madukara sebagai mana mestinya. 

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image